Syifa’ul quluub kapas baru meggengan Bersama Habib Ali Zainal Abidin bin Agil Al Chirid

Date:

Sinarpaginews.net, – Surabaya, Dalam Rangka menyambut datangnya bulan suci Ramdhan 1444 H

Jamiyah Syifaul quluub bersama Jamaah yasin tahlil thoriqul Jannah warga kapas baru Gg 8 berdzikir dan bersholawat.

 

Acara yang dilaksanakan pada malam hari di sepanjang jalan kapas baru Gang 8 RT 16, RW 07, kel.kapasmadya baru kec. Tambaksari Surabaya, dengan cuaca yang cerah berjalan dengan khusu’ dan Khidmah. Selasa ,(21 – 03 – 2023)

 

Pelaksanaan pembacaan Dzikir dan sholawat pada ba’da isya’ sampai selesai, di hadiri oleh Al habib Ali Zainal Abidin bin Agil Al Chirid dari surabaya sebagai penceramah

Juga acara tersebut dlm rangka Walimatul aqiqah Cucunya H. Kasbianto

 

” Dengan mempererat tali silaturahmi dan memasyarakatkan Yasin & Tahlil tradisi Amaliyah Nahdiyin di wilayah kapas baru RW 07 Surabaya. Ungkap Ust. Saifullah Chamim selaku ketua panitia pengajian Penutupan yasinan kepada media

 

Keberkahan, kenyamanan dan kekhusukan serta sambung silaturahmi warga masyarakat dengan diadakannya kegiatan keagamaan,

 

” Mudah – mudahan acara ini bisa Istiqomah setiap tahun menjelang bulan suci ramadhan ,

 

Alhamdulillah banyak yang hadir di dalam pelaksanaan acara tersebut yang penuh barokah ini, insya’allah…. Aamiiin. Harapnya.(Red)

Share post:

Popular

Artikel Lainnya
Related

Pembangunan Jogging Track Lapangan Sidomoyo Selesai masyarakat Memanfaatkan Dengan Berolahraga

Sinarpaginews.net, Sleman - Lurah Sidomoyo Hariyadi hari Kamis tanggal...

Persebaya Surabaya Green Force Lanjutkan Tren Positif

Sinarpaginews.net, Pamekasan – Persebaya Surabaya sukses melanjutkan tren positif...

Polrestabes Surabaya Tuntaskan 600 Laporan Curanmor

Sinarpaginews.net, Surabaya - Keamanan masyarakat Kota Surabaya tetap...

Polres Ngawi Gagalkan Peredaran Narkoba Jenis Sabu Senilai 3 Miliar

Sinarpaginews.net, Ngawi - Polres Ngawi Polda Jatim berhasil menggagalkan...