KAI Daop 6 Yogyakarta Meminta Maaf Dan Ikut Bela sungkawa

Date:

Manager Humas KAI Daop 6 Yogyakarta Feni Novida Saragih
Manager Humas KAI Daop 6 Yogyakarta Feni Novida Saragih

Sinarpaginews.net, Yogyakarta – Pers Rillis yang diterima Media Sinar Pagi hari Selasa tanggal 4 Oktober 2025, Manager Humas KAI Daop 6 Yogyakarta menyampaikan
KAI Daop 6 Yogyakarta memohon maaf dan berbelasungkawa atas terjadinya temperan KA 161 Bangunkarta dengan sepeda motor dan mobil di perlintasan sebidang antara Stasiun Brambanan – Maguwo pada hari Selasa, 4 November 2025 pukul 10.35 WIB.

“KAI Daop 6 Yogyakarta sangat menyayangkan, akan mendampingi dan mendukung setiap proses yang dibutuhkan.”

Sementara itu, jelasnya seluruh awak dan penumpang KA 161 Bangunkarta dalam kondisi selamat dan aman. KA 161 Bangunkarta dapat melanjutkan perjalanan. KAI Daop 6 Yogyakarta menyampaikan permohonan maaf kepada seluruh penumpang KA yang terdampak atas kejadian ini.

Sekali lagi KAI Daop 6 Yogyakarta sangat menyayangkan kejadian ini dan diharapkan tidak terjadi di kemudian hari.

Kami akan mendampingi dan mendukung seluruh proses yang dibutuhkan, masyarakat juga kami imbau untuk senantiasa berhati-hati dan waspada serta mematuhi rambu-rambu yang berlaku”

Feni memberitahukan untuk penyebab masih dalam pemeriksaan dan penyelidikan. Saat ini KAI Daop 6 berfokus pada penanganan korban dan pendampingan keluarga untuk seluruh proses yang dibutuhkan.jelas
Manager Humas Daop 6 Yogyakarta
Feni Novida Saragih (Red Jogya)

Share post:

Popular

Artikel Lainnya
Related

Kegiatan Padat Karya Karongan Watuadeg Bermanfaat Bagi Masyarakat

Sinarpaginews.net, Sleman - Kegiatan padat karya infrastruktur jalan Karongan...

Silaturahmi Politik: KPU Surabaya Kunjungi Partai Ummat, Bahas DPT hingga Kursi DPRD

Surabaya – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Surabaya melakukan...

Kajati DIY Lantik Pejabat Eselon II dan III Di Lingkungan Kejati DIY, Jaga Integritas Dalam Penegakkan Hukum

Sinarpaginews.net, Yogyakarta - Pelantikan, Pengambilan Sumpah dan Serah Terima...