3 (tiga) Pilar Kecamatan Tambaksari Gelar Rapat Koordinasi Pengamanan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023. Selasa (06/12/2022).

Date:

Sinarpaginews.net -SYRABAYA-Kegiatan Rapat Koordinasi Pengamanan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 yang dilaksanakan di Pendopo Kecamatan Tambaksari dihadiri oleh Kapolsek Tambaksari Kompol Ari Bayuaji,S.E., S.I.K., M.Si. Camat Tambaksari Ir. RR. Laksita Rini Sevriani,M.Si. Danramil Tambaksari Mayor Inf Sumardji serta Para Pengurus Gereja di wilayah Kecamatan Tambaksari.

Dalam hal ini Kapolsek Tambaksari mengatakan, bahwa rapat koordinasi ini dilakukan untuk menjaga kamtibmas wilayah Tambaksari serta pencegahan penyebaran Covid-19 jelang perayaan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023.

“Kegiatan Rapat Koordinasi Pengamanan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 ini membahas persiapan pengamanan dalam menyambut Natal 2022 dan Tahun 2023.” kata Kapolsek Tambaksari Kompol Ari Bayuaji.

Kami juga sudah menyiapkan personel guna menjaga keamanan pada perayaan Natal 2022 dan tahun baru 2023, dan juga akan kita fokuskan di jalan-jalan pada saat malam pergantian tahun.” jelas Kapolsek”.

Dengan digelarnya rapat koordinasi ini diharapkan pengamanan saat perayaan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 dapat berjalan dengan aman dan kondusif sehingga dapat terwujudnya situasi yang nyaman bagi masyarakat.@mario

Share post:

Popular

Artikel Lainnya
Related

Dikarenakan Petunjuk Teknis (Juknis), Desa Sendangmulyo gagal mendapatkan Program Pompanisasi dari Kementrian Pertanian

Sinarpaginews, Sleman - Warga Desa Sendang Mulyo, Kecamatan Minggir,...

Pjs Bupati Sleman, Buka TMMD Sengkuyung Tahap IV di Hargobinangun

Sinarpaginews, Sleman - Pejabat Sementara (Pjs) Bupati Sleman, Kusno...

BUDI LEKSONO TERPILIH SECARA AKLAMASI SEBAGAI KETUA PERCASI SURABAYA PERIODE 2024-2028

Sinar Pagi Surabaya - Percasi Kota Surabaya berhasil menjalankan...

Dugaan Penggelapan PT BAS Mengarah Kepentingan Cabup Tunggal Gresik?

Bareskrim Mabes Polri Panggil Subkon PT BAS Atas Dugaan...